Determinasi Faktor Makroekonomi dan Kinerja Perbankan terhadap Penyaluran Kredit Usaha Mikro Bank BUMN
Main Article Content
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Inflasi, Suku Bunga, Non- Performing Loan (NPL), Capital Adequacy Ratio (CAR), dan Loan to Deposit Ratio (LDR) terhadap Penyaluran Kredit Usaha Mikro Bank BUMN Tahun 2017- 2024. Metode penelitian kuantitatif digunakan dengan data sekunder yang diperoleh dari publikasi resmi seperti laporan tahunan Bank Indonesia (BI), Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Kementerian Keuangan, serta laporan keuangan bank-bank BUMN. Data dianalisis menggunakan metode analisis regresi berganda dengan 32 sampel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel Inflasi dan Capital Adequacy Ratio (CAR) secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap penyaluran kredit mikro. Variabel Suku Bunga BI Rate, Non-Performing Loan (NPL), dan Loan to Deposit Ratio (LDR) secara parsial berpengaruh terhadap penyaluran kredit usaha mikro. Secara simultan, Inflasi, Suku Bunga, NPL, CAR, dan LDR berpengaruh terhadap Penyaluran Kredit Usaha Mikro Bank BUMN Tahun 2017-2024
Article Details
How to Cite
References
Bank Indonesia. (2016). Pendalaman pasar uang melalui implementasi BI 7-Day Reverse Repo Rate sebagai suku bunga kebijakan moneter. https://www.bi.go.id/id/ruang-media/siaran-pers/Pages/sp_184616.aspx
Faradina, E. F. (2021). Pengaruh CAR, NPL, BOPO, DEP, ROA dan inflasi terhadap pemberian kredit usaha mikro dan kecil pada BPR Jawa Timur periode 2014–2019 (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Malang).
Haryadi, A. B. (2018). Pengaruh CAR, NPL, LDR, dan DPK terhadap penyaluran kredit UMKM pada PT Bank X (Persero) Tbk.
Khairiyah, N. M., Fardafa, A., & Arazy, D. R. (2022). Pengaruh CAR, NPL, dan LDR terhadap penyaluran kredit pada bank konvensional yang terdaftar di BEI periode 2017–2021. Inovasi: Jurnal Ekonomi, Keuangan, dan Manajemen, 18(3), 710–716.
Khotimah, F. Q., & Atiningsih, S. (2018). Pengaruh DPK, NPL, LDR dan suku bunga kredit terhadap penyaluran kredit UMKM (Studi pada BPR di Kota Semarang tahun 2013–2016). Jurnal STIE Semarang, 10(2), 42–57.
Khotimah, K., Toha, A., & Prakoso, A. (2019). Pengaruh inflasi, suku bunga, dan PDRB terhadap penyaluran kredit pada BPR di Indonesia. E-SOSPOL, 6(1), 86–95.
Kementerian Keuangan RI. (2025). Kredit Usaha Mikro. https://www.kemenkeu.go.id/informasi-publik/kredit-usaha-rakyat
Mewoh, M. G., Mangindaan, J. V., & Walangitan, O. F. (2023). Pengaruh tingkat suku bunga terhadap permintaan KUR pada PT BRI Unit Bahu. Productivity, 4(5), 507–511.
Muslimin, K. (2024). Pengaruh suku bunga dan pendapatan nasabah terhadap penyaluran KUR pada PT BRI Unit Marisa Kabupaten Pohuwato. Jurnal Kolaboratif Sains, 7(6), 2263–2270.
Nurjanah, R., & Arida, N. (2021). Analisis pengaruh tingkat suku bunga, kredit macet, dan CAR terhadap penyaluran kredit modal kerja bank umum di Indonesia. Jurnal Paradigma Ekonomika, 16(3), 437–450.
Otoritas Jasa Keuangan. (2025). Daftar alamat kantor pusat bank umum konvensional dan bank umum syariah. https://www.ojk.go.id
Permana, A. L., & Dillak, V. J. (2019). Pengaruh ROA, suku bunga kredit, inflasi dan NPL terhadap penyaluran kredit perbankan. Jurnal Akuntansi, 6(2), 3580–3587.
Putri, Y. M. W. (2016). Pengaruh CAR, NPL, ROA dan LDR terhadap penyaluran kredit pada perbankan. Balance: Economic, Business, Management and Accounting Journal, 13(2).
Ramandhana, D. Y., Jayawarsa, A. K., & Aziz, I. S. A. (2018). Pengaruh inflasi, suku bunga BI Rate, pertumbuhan ekonomi, NPL, dan CAR terhadap penyaluran KUR pada bank umum. WEDJ, 1(1), 30–40.
Rominingtyas, R. (2022). Analisis pengaruh CAR, NPL dan suku bunga terhadap penyaluran kredit mikro periode 2017–2020 (Doctoral dissertation, Universitas Putra Bangsa).
Sari, D. H., Annisa, R., & Ismawanto, T. (2021). Pengaruh CAR, BI7DRR, dan inflasi terhadap penyaluran kredit UMKM. Jurnal Studi Manajemen dan Bisnis, 8(1), 50–55.
Sari, N. K. (2022). Pengaruh suku bunga, CAR dan inflasi terhadap penyaluran KUR bagi UMKM pada PT BRI (Doctoral dissertation, UPN Veteran Jawa Timur).
Sefriawan, M. R. A., & Curry, K. (2018). Analisis spread suku bunga, LDR dan CAR terhadap penyaluran kredit UMKM pada bank buku 4 periode 2015–2017. Prosiding Seminar Nasional Cendekiawan, 1083–1088.
Siamat, D. (2004). Manajemen lembaga keuangan, kebijakan moneter dan perbankan (Edisi pertama). Fakultas Ekonomi UI.
Simangunsong, S. Y., & Nurhadi, N. (2021). Pengaruh NPL, CAR dan inflasi terhadap penyaluran KUR. Current: Jurnal Kajian Akuntansi dan Bisnis Terkini, 4(1), 37–48.
Simangunsong, S. Y. (2023). Pengaruh NPL, CAR dan inflasi terhadap penyaluran KUR periode 2018–2021 (Dissertation, UPN Veteran Jawa Timur).
Sofyan, M. (2016). Pengaruh suku bunga kredit modal kerja, CAR dan LDR terhadap kredit modal kerja BPR. Jurnal Ekonomika, 9(2), 131–137.
Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2008 tentang Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah.